Infolinks In Text Ads

ANATOMI HATI

anatomi Hati
  1. Berat hati 1500 gram.
  2. Metabolisme hati menghasilkan panas 20 %.
  3. Mendapat peredaran darah dari Arteri hepatica dan Vena porta.
Fungsi hati :
  1. Mensintesa sebagian besar protein plasma, metabolisme Asam amino, Lemak, KH, Alkohol, Obat-obatan dan membuat getah Empedu.
  2. Menyimpan Vit B 12 untuk kebutuhan selama 1 sampai dengan 3 Tahun dan Vit A, D, E, K.
  3. Menyimpan Trigliserida sebagai cadangan Energi
Susunan Empedu :
  1. Hati menghasilkan Empedu 1 Liter / hari. Volume ini menyusut 10 sampai dengan 20 % setelah dipekatkan di kandung empedu.
Garam Empedu :
  1. Asam – asam Empedu yaitu asam Kholat dan Kenodioksikolat disintesa dari kolesterol.
  2. Sintesa terjadi pada sel hati dengan penggabungan Taurine –> Garam Na.
  3. 90 % Garam Empedu yang terkonjugasi diserap secara aktif di dalam Ileum dan selanjutnya di bawa ke hati.
  4. 10 % Garam Empedu lolos ke usus besar, lalu dipecah oleh bakteri menjadi Tinja.

0 comments:

Posting Komentar