Perbaikan depresi ditandai dengan: perbaikan alam perasaan, bertambahnya aktivitas fisik dan kewaspadaan mental, nafsu makan dan pola tidur yang lebih baik dan berkurangnya pikiran morbid
Cara Kerja
- Penghambat Mono Amin Oksidase (MAO) digunakan sebagai antidepresi sejak 1980
- Hambatan MAO → kadar epinefrin, norepinefrin dan 5-HT (5 hidroksi triptamin) dalam otak naik → penderita menjadi aktif dan mau bicara
- Hipertensi dan hipotensi keduanya bisa terjadi, hipertensi akibat katekolamin, hipotensi akibat terhambatnya terlepasnya norepinefrin dari ujung saraf
- Antidepresan trisiklik: amitriptilin, amoksapin, doksepin, imipramin, nortriptilin
- Antidrepesan lain: bupropion, fluoksetin, maprotilin, paroksetin, setralin, trazodon
- Inhibitor MAO: isokarboksazid, fenelzin, tranilsipromin
0 comments:
Posting Komentar