Infolinks In Text Ads

Jumlah Kebutuhan zat besi pada wanita hamil

Dalam kehamilan memerlukan tambahan zat besi untuk meningkatkan jumlah sel darah merah dan membentuk sel darah merah janin dan placenta. Pada kehamilan relatif terjadi anemia  karena darah ibu hamil mengalami hemodilusi (pengenceran) dengan peningkatan volume 30% sampai 40% yang pucaknya pada kehamilan 32-34 minggu. Jumlah peningkatan sel darah 18% - 30% dan hemoglobin sekitar 19%. Bila hemoglobin ibu sebelum hamil sekitar 11 gr%. Maka dengan terjadinya hemoditus akan mengakibatkan anemia hamil fisiologis, dan Hb ibu akan menjadi 9,5 – 10 gr%.
Pengawasan dan pemeriksaan Hb dapat dilakukan Hb dapat dilakukan  dengan menggunakan alat sahli. Hasil

pemriksaan dengan suhu dapat digolongkan sebagai berikut :
•    Hb 11 gr%     = tidak anemi
•    Hb 9-10 gr%     = anemia ringan
•    Hb 7-8 gr%     = anemia sedang
•    Hb < 7 gr%     = anemia berat
Pemeriksaan darah dilakukan minimal dua kali selama kehamilan, yaitu pada trimester I dan trimester II

0 comments:

Posting Komentar