Infolinks In Text Ads

Deformitas Postural Kongenital

Deformitas Postural Kongenital
Faktor-faktor mekanis yang terjadi akibat kurangnya volume cairan amnion berkepanjangan dan restriksi yang ditimbulkan oleh rongga uterus berukuran kecil dan berbentuk tidak normal dapat menyebabkan janin yang sedang tumbuh kemudian mengalami pola deforinitas tersendiri, termasuk talipes atau clubfoot (jari tabuh), skoliosis, dan dislokasi panggul. Oligohidramnion juga dapat menyebabkan hipoplasia paru.

0 comments:

Posting Komentar