Infolinks In Text Ads

manfaat buah tomat untuk kesehatan

Manfaat buah tomat - Buah tomat selain dikenal sebagai buah yang umum digunakan sebagai bahan tambahan, ternyata mempunyai manfaat dan khasiat untuk kesehatan tubuh.

Manfaat buah tomat untuk Menyehatkan mata
Tingginya kadar vitamin A pada tomat benar-benar menguntungkan bagi kesehatan mata. Bila Anda rutin mengkonsumsi buah tomat, baik dimakan langsung atau dijadikan minuman jus, penglihatan Anda akan terus terjaga dan tidak mudah rabun sampai tua.

Manfaat buah tomat untuk Meningkatkan sistem imun
Vitamin C yang juga tinggi pada tomat sangat baik untuk menjaga kekebalan tubuh, meningkatkan daya tahan badan sehingga Anda tidak akan mudah terserang penyakit bila rutin memakan buah tomat.

Manfaat buah tomat untuk Radikal bebas & kanker
Zat likopen yang sangat tinggi pada buah tomat, bermanfaat untuk melenyapkan radikal bebas yang masuk dalam tubuh (misalnya lewat asap bahaya rokok yang berbahaya dan polusi udara). Dan berfungsi sebagai zat antioksidan bermanfaat untuk menghambat kerusakan sel-sel jaringan tubuh. Sehingga resiko Anda terkena penyakit kanker jantung akan turun drastis. Misalnya kanker prostat, kanker leher rahim, maupun kanker pankreas.

Manfaat buah tomat untuk Jantung
Manfaat buah tomat yang lain adalah bisa menurunkan resiko terkena gangguan maupun penyakit jantung, karena buah tomat dipercaya mampu mencegah penggumpalan darah sehingga aliran darah pada tubuh bisa lancar. Dalam laporan TheTohoku Journal of Experimental Medicine terbitan Tohoku University di Jepang, Tohuoka menyatakan, jus tomat secara buy amoxicillin online klinis efektif untuk menyeimbangkan gangguan lever.

Manfaat buah tomat untuk Kecantikan
Dalam manfaat buah-buahan untuk kecantikan, buah tomat juga sudah sering dimanfaatkan, misal sebagai masker. Buah tomat mampu meremajakan kulit wajah, sehingga kulit tetap segar dan menghambat proses keriput. Anda bisa menggunakannya dengan cara memotong buah tomat matang yang benar-benar merah, hancurkan, lalu usapkan pada kulit secara merata. Bila dilakukan secara rutin, kulit wajah akan terasa lebih segar dan sehat.

0 comments:

Posting Komentar