Infolinks In Text Ads

Teori Kromosom Abnormal

Kromosom adalah bangun seperti benang yang tercat kuat pada proses pewarnaan dan terdapat dalam inti sel. Kromosom tersusun oleh DNA dan protein yang merupakan pembawa informasi genetis (Emeny, 1985). Semakin tua usia organisme, semakin meningkat jumlah kromosom yang abnormal atau menyimpang. Hal ini terjadi karena setiap kali kromosom melakukan penggandaan inti (replikasi) maka akan terjadi kerusakan. Menumpuknya kerusakan-kerusakan akibat replikasi, fragmen asentrik, transkripsi, dan inversi akan menyebabkan banyak sel yang rusak dan mati.

0 comments:

Posting Komentar