Infolinks In Text Ads

Intervensi Keperawatan Pasca Pemeriksaan Bronkoskopi

    Kenali Komplikasi yang dapat terjadi setelah bronkoskopi, misal edema laring, bronkospasme dan perdarahan.
    Pantau tanda-tanda vital, terutama observasi Tekanan Darah.
    Kaji tanda dan gejala susah bernafas.Seperti, dispnea,bersin dan suara nafas menurun.
    Anjurkan klien untuk tidak merokok selama 6-8 jam. Merokok dapat menyebabkan batuk dan perdarahan, khususnya setelah biopsi.

0 comments:

Posting Komentar